Kemah Bhakti Kwartir Ranting Cipeucang Berjalan Lancar

Kemah Bhakti Kwartir Ranting Cipeucang Berjalan Lancar
Teropongpost, Pandeglang, -Kemah Bhakti Gembira di Bumi Perkemahan Pasir Eurih yang dilaksanakan setiap tahunnya oleh Kwartir Ranting Cipeucang, Kecamatan Cipeucang, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, berjalan lancar dan kondusif.

Kegiatan Kemah Bhakti Gembira tersebut berlokasi di Bumi Perkemahan Pasir Eurih, Desa Pasir eurih, dimulai hari Jum’at dan di ikuti 16 Gugus Depan SD, 6 Gugus Depan SLTP dan 4 Gugus Depan SLTA, SE – Kecamatan Cipeucang.

Rangkaian Kegiatan dalam kegiatan Kemah tersebut adalah, Lomba Gembira, Heling Relli, Pentas Seni, Lomba Memasak Rimba, Latgab.

Read More

Ketua Kwarran Cipeucang Pandeglang saat kemah

“Tujuan kegiatan yang kami selenggarakan setiap tahun ini adalah untuk lebih mempererat tali silaturahmi antara Pramuka dan masyarakat yang bersinergi, dan harapan kami Terjalin dan memperkuat tali kekeluargaan, antara Pramuka dan Masyarakat” papar Oon Honariah,S.Pd. MS, (Ketua Kwaran), saat di jumpai awak media, disela kegiatan, Jum’at (18/8/2023).

Kegiatan di buka oleh Ketua Kwaran, dilaksanakan 2 hari, dan selesai kegiatan hari Minggu pagi sekaligus penutupan.

Baca berita dan informasi menarik lainnya dari teropongpost.id di Google News.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.